Soal Wacana Pilkada Melalui DPRD, Demokrat Pastikan Bersama Prabowo

idntimes.com
1 hari lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP Partai Demokrat, Herman Khaeron, menilai, pemilihan kepala daerah (pilkada) tidak langsung melalui DPRD merupakan salah satu opsi yang patut dipertimbangkan secara serius.

Menurut dia, pilkada tidak langsung harus dilihat dalam rangka memperkuat efektivitas pemerintahan daerah, meningkatkan kualitas kepemimpinan, serta menjaga stabilitas politik dan persatuan nasional. Dia memastikan, Partai Demokrat berada di belakang barisan Presiden Prabowo Subianto dalam menyikapi sistem pilkada.

"Partai Demokrat berada dalam satu barisan dengan Presiden Prabowo Subianto dalam menyikapi sistem pemilihan kepala daerah," kata Herman Khaeron kepada jurnalis, Selasa (6/1/2026).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Demokrat Tiba-tiba Dukung Pilkada Lewat DPRD, Ada Apa?
• 17 jam lalufajar.co.id
thumb
Selain Mentan, Prabowo Juga Beri Tanda Kehormatan ke Petani hingga Kapolres
• 11 jam laludetik.com
thumb
Jay Idzes Tak Berdaya! Jonathan David Bersinar Bawa Juventus Kalahkan Sassuolo
• 21 jam lalutvonenews.com
thumb
Prabowo Peringatkan Bahaya Ketergantungan Impor: Swasembada Pangan Jadi Kunci Hadapi Krisis Global
• 18 jam lalupantau.com
thumb
Sambut Awal Tahun, PLN Hadirkan Diskon Tambah Daya Murah 50% hingga 7.700 VA
• 12 jam laluwartaekonomi.co.id
Berhasil disimpan.