Foto: Ribuan Penggemar Elvis Rayakan sang Raja di Festival Parkes

kumparan.com
1 hari lalu
Cover Berita

Para penggemar Elvis Presley dan artis-artis yang membawakan lagu-lagu Elvis memulai perjalanan tahunan mereka ke Festival Elvis di kota regional Parkes, Australia, pada hari Rabu (7/1/2026).

Para penggemar mengenakan pakaian bertema Elvis berkumpul di Stasiun Pusat sebelum memulai perjalanan sejauh 357 kilometer (222 mil) menuju festival tahunan.

Perjalanan kereta selama tujuh jam ini menyajikan serangkaian hiburan bertema Elvis yang tiada henti, termasuk artis-artis tribute yang membawakan beberapa lagu hits terbesar sang Raja.

Festival Elvis Parkes yang biasanya berlangsung selama minggu kedua bulan Januari setiap tahun, dijadwalkan berakhir pada hari Minggu (11/1/2026).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Progres Kesiapan Haji 2026 di Tanah Suci, Akomodasi Madinah Sudah 93 Persen
• 17 jam lalukompas.com
thumb
Lawan Arus Kencang Laut Komodo, Tim SAR Terus Cari WNA Spanyol
• 15 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Siswa Indonesia Bikin Headset AI untuk Penderita Stroke, Raih Emas di Olimpiade Robot Dunia
• 10 jam lalumedcom.id
thumb
Kronologi Mentan Amran Salah Sebut Nama Gubernur Jabar, Nama Dedi Mulyadi Mendadak Diganti Ridwan Kamil: Astagfirullah!
• 14 jam lalugrid.id
thumb
Wali Kota Depok Siapkan Dana Rp 100 Miliar untuk Pelebaran Jalan Sawangan
• 16 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.