Cerita Tini Beli Baju Lebaran di Tanah Abang Jauh Hari demi Dapat Harga Murah

detik.com
1 hari lalu
Cover Berita
Jakarta -

Pusat grosir Tanah Abang, Jakarta Pusat sudah mulai dipenuhi pengunjung 2 bulan menjelang Hari Raya Idul Fitri. Kebanyakan pengunjung mulai membeli pakaian Muslim dan perlengkapan Salat untuk lebaran.

Salah satunya, Tini (52). Warga asal Jakarta Utara yang datang bersama kedua anaknya itu, menyebut tengah menyicil sejumlah perlengkapan untuk hari raya.

"(Sudah beli) mukena sih. Mukena, sajadah, perlengkapan Salat ya," ujar Tini.

Dia juga berencana membeli gamis untuk hari raya. Rencananya, gamis itu akan dibeli seragam dengan kedua anaknya.

"Kalau aku sih ngambilnya ya brokat juga, tapi modelnya dia brokatnya timbul nih agak kayaknya lain dari yang lain deh. Warnanya soft, putih tulang. Kita ngambil tuniknya, kebaya tunik luar," tuturnya.

Baca juga: Pedagang Tanah Abang Cerita Baju Lebaran Gamis Rompi Lepas Sudah Diserbu




(isa/isa)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Presiden Prabowo: Kejaksaan Akan Sita Tambahan 5 Juta Hektare Lahan Sawit Ilegal
• 16 jam lalumatamata.com
thumb
Klub Liga Indonesia Tertarik Mendatangkan Radja Nainggolan
• 11 jam lalubola.com
thumb
Kisah Balita Tertembak di Mata, Simbol Kerasnya Kota Pelabuhan di Indonesia
• 13 jam lalukompas.id
thumb
Imbas Kecelakaan Truk Trailer vs Dump Truck, Jalur Surabaya-Babat Macet hingga 10 Kilometer
• 19 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Apple Enggak Bakal Bawa Kamera 200MP di iPhone hingga 2028, Apa Alasannya?
• 18 jam lalumerahputih.com
Berhasil disimpan.