PSIM Masih Pincang saat Tantang Madura United di Laga Penutup Putaran Pertama BRI Super League

bola.com
18 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Yogyakarta - PSIM Yogyakarta akan menjalani laga pekan ke-17 sekaligus penutup putaran pertama BRI Super League 2025/2026 dengan bertandang ke markas Madura United.

Sesuai jadwal, duel antara Madura United versus PSIM berlangsung di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (10/1/2026) pukul 19.00 WIB, dan disiarkan live streaming di Vidio.

Advertisement
BACA JUGA: BRI Super League: Animo Penonton di SSA Terus Merosot, Kapten PSIM Minta Dukungan Suporter saat Hadapi Bhayangkara FC

Pada bentrokan ini, PSIM tidak bisa tampil dengan kekuatan penuh. Mereka kehilangan empat pemain, termasuk sang kapten tim, Reva Adi Utama, yang absen akibat akumulasi kartu kuning.

Selain Reva, tiga legiun asing seperti Yusaku Yamadera, Anton Fase, dan Donny Warmerdam juga menepi lantaran masih menjalani proses pemulihan cedera.

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Jalan Lintas Musi Rawas-Pali Terendam Banjir, Akses Menuju Palembang Terhambat
• 12 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Hasil Persita vs Borneo FC: Laskar Cisadane Tumbangkan Pemuncak Klasemen 2-0
• 15 jam lalukompas.tv
thumb
Pemerintah Kantongi Rp13,1 Triliun dari Penunggak Pajak Besar
• 23 jam lalumetrotvnews.com
thumb
OJK Catat Transaksi Kripto Tembus Rp 482 Triliun Sepanjang 2025
• 20 jam lalukumparan.com
thumb
Menkop ajak China jadi supplier alat pertanian Kopdes Merah Putih
• 8 jam laluantaranews.com
Berhasil disimpan.