Menkeu Purbaya Respons Pejabat Pajak Jakarta Utara Kena OTT KPK

kompas.tv
20 jam lalu
Cover Berita

ACEH, KOMPAS.TV - Menteri Keuangan Purbaya Yudhi mengatakan Kemenkeu akan memberikan pendampingan hukum kepada pejabat pajak di Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jakarta Utara yang terkena OTT KPK.

Meski memberikan pendampingan hukum, Purbaya mengatakan pihak Kemenkeu tak mengintervensi kasus dugaan suap pengurangan nilai pajak tersebut.

"Ada pendampingan hukum Kementerian Keuangan dalam bidang hukum karena tidak boleh ditinggalkan. Karena bagaimana pun juga itu pegawai Kementerian Keuangan," kata Purbaya di usai rapat percepatan pemulihan pascabencana di Aceh, Sabtu (10/1/2026).

Video editor: Vila

#purbaya #menkeu #ottkpk

Baca Juga: Menkeu Purbaya Tambah Dana Satgas Jembatan Jadi Rp3 Triliun: Gak Beres Keterlaluan

 

Penulis : Dian-Septina

Sumber : Kompas TV

Tag
  • menkeu
  • purbaya
  • menkeu purbaya
  • ott kpk
  • kpk
  • pejabat pajak jakut
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Waspada Hujan Sangat Lebat Akan Terjadi di Sejumlah Wilayah Hari Ini
• 7 jam lalutvonenews.com
thumb
Pesan Tegas Megawati: Tak Patuh Aturan, Kader PDIP Bisa Dipecat!
• 21 jam laludisway.id
thumb
Detik-Detik Mobil Taksi Listrik Tabrak Kaca Restoran di Tangerang | SAPA PAGI
• 6 jam lalukompas.tv
thumb
Na Daehoon Bantah Tuduhan KDRT: Fitnah!
• 4 jam laluviva.co.id
thumb
Gugat Denada Tambunan atas Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Ressa Rizky Rossano Bakal Buka Fakta Sebenarnya
• 3 jam lalugrid.id
Berhasil disimpan.