SIM Keliling Jakarta pada Minggu 11 Januari 2025: Hanya Buka 2 Lokasi, Catat Alamatnya

kompas.tv
14 jam lalu
Cover Berita
Ilustrasi pelayanan SIM Keliling. (Sumber: KOMPAS.COM/PUTRA PRIMA PERDANA)

JAKARTA, KOMPAS.TV - Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya membatasi layanan SIM Keliling di Jakarta pada Minggu (11/1/2026). Warga yang ingin memperpanjang masa berlaku Surat Izin Mengemudi-nya hanya bisa mendatangi dua titik layanan yang disediakan hari ini.

Informasi tersebut disampaikan melalui akun Instagram resmi TMC Polda Metro Jaya. Operasional layanan dibuka pukul 07.00 hingga 12.00 WIB.

1. Lokasi SIM Keliling Jakarta (Minggu)

Berikut dua lokasi SIM Keliling yang beroperasi:

  • Jakarta Timur
    • Jalan Raden Inten, Kalimalang (samping McD Duren Sawit)
  • Jakarta Barat
    • Jalan Panjang (samping Indomaret Kebon Jeruk)

Baca Juga: Penjelasan BMKG soal Cuaca Ekstrem Intai Jawa hingga NTT, 8 Wilayah Indonesia Kondisi Waspada

2. Jenis Layanan yang Dilayani

Layanan SIM Keliling hanya melayani perpanjangan:

  • SIM A
  • SIM C

Catatan penting: perpanjangan hanya bisa dilakukan jika masa berlaku SIM masih aktif.

Bagi pemilik SIM yang sudah kedaluwarsa, proses pengurusan wajib dilakukan dengan pembuatan SIM baru di Satpas SIM Daan Mogot, Jakarta Barat.

3. Syarat Perpanjangan SIM

Penulis : Ade Indra Kusuma Editor : Gading-Persada

1
2
Show All

Sumber : Kompas TV

Tag
  • SIM Keliling
  • SIM Jakarta
  • Polda Metro Jaya
  • Perpanjangan SIM
  • Lalu Lintas
  • Jakarta
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Daniil Medvedev Juara Brisbane International 2026, Persembahkan Trofi untuk Keluarga dan Ulang Tahun Putrinya
• 1 jam lalupantau.com
thumb
Gempa M 6,4 Guncang Talaud di Sulut, Belasan Rumah Rusak Berat
• 11 jam lalukompas.id
thumb
DPRD Jabar Terimakasih Kepada Wagub dan Kapolda Sukses Amankan Pertandingan Persib vs Persija
• 2 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Pramono: Usulan RS Sumber Waras Masuk PSN Tinggal Tunggu Persetujuan Presiden
• 9 jam laluidxchannel.com
thumb
Penerimaan Pajak 2025 Tak Maksimal, Ini yang Bisa Dilakukan Pemerintah
• 8 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.