BeauPicks: 7 Rekomendasi Tas Mini dari Brand Lokal yang Cocok untuk Hangout

beautynesia.id
9 jam lalu
Cover Berita

Bagi sebagian besar perempuan, tas merupakan salah satu aksesoris fashion yang wajib dimiliki. Selain untuk menunjang penampilan dan meningkatkan kepercayaan diri, tas juga digunakan sebagai wadah yang mampu menampung seluruh barang bawaan ketika bepergian.

Untuk itu, para perempuan biasanya membutuhkan tas hangout serbaguna yang dilengkapi dengan beberapa kompartemen, serta desain yang eye catching. Tak harus yang berukuran besar, kini ada banyak sekali merek tas mini yang mampu menampung barang-barang penting kamu.

Berikut ini adalah beberapa rekomendasi tas mini untuk hangout yang bisa kamu pilih agar tampilan tetap stylish dan fashionable. Simak, yuk!

(ria/ria)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pemerintah DKI Jakarta Anggarkan Rp 100 M Bongkar Tiang Monorel di Kuningan
• 4 jam lalukatadata.co.id
thumb
Ratusan Siswa di Mojokerto Diduga Keracunan MBG, Operasional SPPG Disetop Sementara
• 12 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Tangan Kanan John Herdman, Profesor Cesar Meylan Jadi Asisten Pelatih Fisik Timnas Indonesia
• 3 jam lalufajar.co.id
thumb
Petugas Haji Ikuti Diklat 30 Hari, Diajari Bahasa Arab Dasar
• 10 jam lalurepublika.co.id
thumb
Kader Muda PDIP Bocorkan Reaksi Megawati soal Wacana Pilkada Lewat DPRD
• 8 jam laluliputan6.com
Berhasil disimpan.