Khamenei Kecam Trump soal Dukungan Aksi Demo di Iran, Singgung Seperti Firaun

kompas.tv
5 jam lalu
Cover Berita

IRAN, KOMPAS.TV – Pemimpin Tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei, melontarkan kecaman terhadap Presiden AS Donald Trump usai pernyataannya yang mendukung aksi demonstrasi antipemerintah Iran.

Hal ini disampaikan Khamenei melalui akun X resminya, @Khamenei_Fa, pada Sabtu (10/1/2026).

Khamenei menilai Trump arogan dan sombong karena merasa berhak menghakimi seluruh dunia.

“Dia pun seharusnya tahu bahwa biasanya para tiran dan penindas dunia, seperti Firaun, Nimrod, Reza Khan, Mohammad Reza, dan sejenisnya, ketika mereka berada di puncak kesombongan mereka, akan digulingkan,” ujar Khamenei.

Video Editor: Aqshal

Penulis : Theo-Reza

Sumber : Kompas TV

Tag
  • trump
  • iran
  • firaun
  • khamenei
  • presiden iran
  • amerika serikat
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Lawan Keinginan Trump, Greenland: Kami tak Ingin Jadi Orang Amerika
• 17 jam lalurepublika.co.id
thumb
Polda Metro Akan Transparan Usut Laporan Materi Mens Rea Pandji Pragiwaksono
• 16 jam laluokezone.com
thumb
Kader Muda PDIP: Pilkada Lewat DPRD Seperti Senam Poco-Poco
• 9 jam laluviva.co.id
thumb
Kembangkan Kualitas SDM, Karakter Para Remaja Panti Asuhan Diasah
• 8 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Purbaya tak Tinggalkan Pegawai Pajak Kena OTT KPK, DJP Berhentikan Sementara
• 9 jam lalumediaindonesia.com
Berhasil disimpan.