Daftar Ruas Macet dan Banjir di Depok akibat Hujan Deras, Lengkap Penderitaan di Hari Pertama Sekolah

disway.id
12 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, DISWAY.ID – Suasana hari pertama sekolah pasca libur Natal dan Tahun Baru 2026 di Depok diwarnai hujan deras, macet, dan genangan.

Alhasil, pantauan di sejumlah story media sosial memuat suasana kemacetan, genangan, dan hujan di sejumlah ruas lokasi.

Dikutip dari akun Depok 24 Jam, Info Depok, hingga Depok Update, berikut ruas kemacetan, genangan, akibat dampak hujan di hari pertama sekolah.

BACA JUGA:6 Link Gratis Pantau Banjir Jakarta Hari Ini Lengkap Panduan Aksesnya, Lihat Genangan Secara Real Time

“Combo, hujan, macet, hari pertama sekolah,” tulis netizen.

“Gak gerak jam 06.57, lengkap, hari pertama sekolah,” tulis yang lain.

BACA JUGA:Kondisi Cuaca Jakarta Diguyur Hujan Deras dan Angin Kencang Seharian, BMKG Imbau Warga Waspada Banjir!

Daftar Ruas Macet dan Tergenang di Depok

Alun-Alun GDC genangan sekitar 30 centimeter

Jalan Margonda

Bojong Pondok Terong-Citayam-Kartini kemacetan panjang

Kampung Utan genangan 20 centimeter

Simpang Ramanda mulai tergenang

Sawangan Permai macet

BACA JUGA:Banjir Halmahera Rendam Ratusan Rumah, Lumpur dan Potongan Kayu Ikut Terbawa Arus

  • 1
  • 2
  • »

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Promo Diskon dan Cashback Genjot Penjualan Sepeda di Awal Tahun
• 3 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Didukung BRI, Danantara Serah Terimakan Huntara kepada Warga di Aceh Tamiang
• 11 jam laluidxchannel.com
thumb
Gunung Semeru Erupsi, Luncurkan Awan Panas Guguran 5 Km
• 14 jam lalurepublika.co.id
thumb
Lemkapi Nilai KUHAP Baru Tak Buat Polri Superpower, Justru Penyidik Makin Diawasi
• 22 jam laluokezone.com
thumb
Bus Transjakarta Tabrak Tiang di Tanjung Barat, 1 Penumpang Luka
• 48 menit laludetik.com
Berhasil disimpan.