Foto: Banjir Rendam 556 Rumah Warga hingga RSUD di Serang

kumparan.com
5 jam lalu
Cover Berita

Hujan dengan intensitas tinggi menyebabkan banjir di sejumlah wilayah di Kota Serang, Banten, Senin (12/1).

Dikutip dari Antara, berdasarkan data BPBD Kota Serang, sebanyak 556 rumah terendam banjir dan 1.690 jiwa dari 532 kepala keluarga di enam kecamatan terdampak banjir tersebut.

Tim Basarnas juga melakukan evakuasi yang terjebak banjir menggunakan perahu karet.

Banjir juga merendam pelataran hingga parkiran RSUD Kota Serang. Meski begitu layanan kesehatan tidak terganggu.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Tutup Rakernas I 2026, PDIP Umumkan 21 Rekomendasi Eksternal
• 7 jam lalusuara.com
thumb
Rapor APBN 2025: Rasio Pajak Jeblok, Rasio Utang Tembus 41%, Tahun Ini Tambal Sulam
• 10 jam lalubisnis.com
thumb
Alasan Polisi Proses Laporan Terhadap Pandji Pragiwaksono
• 3 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Kala Google Tegaskan Chromebook Bisa Dipakai Offline di Daerah Terpencil, Penuhi Syarat Kemendikbud
• 18 jam lalukompas.com
thumb
Senin Malam, Permukiman di Rawa Buaya Masih Terendam Banjir Setinggi 60 Cm
• 8 jam lalukompas.com
Berhasil disimpan.