Beauties, tahukah kamu kalau boundary atau batasan perlu diajarkan sejak dini? Yup! Ada beberapa jenis boundary esensial yang perlu dikenalkan pada anak-anak agar mereka paham tentang batasan dan bisa menjaga dirinya sendiri.
Melatih boundary pada anak-anak sangat penting lho! Boundary akan menjaga anak-anak tetap aman dan memberikan struktur bagi mereka untuk berkembang. Nggak cuma bermanfaat saat mereka anak-anak saja, belajar menerapkan boundary ini akan menjadi bekal penting ketika mereka dewasa.
(dmh/dmh)



