Polisi Bongkar Lab Narkoba Etomidate di Apartemen Pluit, WN China Ditangkap

okezone.com
3 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA – Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya membongkar clandestine laboratory atau laboratorium narkotika, tersembunyi yang memproduksi narkoba jenis etomidate di sebuah apartemen kawasan Pluit, Jakarta Utara. Dalam pengungkapan tersebut, polisi mengamankan seorang warga negara (WN) China.

“Mengamankan dua orang tersangka berinisial D yang merupakan WNI dan HW yang merupakan WN Tiongkok,” ujar Kasubdit 2 Ditresnarkoba Polda Metro Jaya AKBP Parikhesit kepada wartawan, Selasa (13/1/2026).

Baca Juga :
Selundupkan Narkoba, Pasutri Asal Pakistan Nekat Telan 162 Kapsul Sabu

Parikhesit menjelaskan, pengungkapan kasus ini berawal dari informasi Bea Cukai Bandara Soekarno-Hatta terkait adanya paket mencurigakan yang dikirim melalui jasa ekspedisi internasional.

“Paket tersebut diketahui berisi bahan narkotika dan peralatan laboratorium yang ditujukan ke Lobby Tower H Apartemen Green Bay,” ungkapnya.

 

Baca Juga :
Polisi Bantah Siksa Ammar Zoni Terkait Kasus Narkoba


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Dokter Kamelia Puji Ammar Zoni, Auranya Memang Bintang
• 3 jam lalugenpi.co
thumb
Saat Limbah Gerogoti Mata Pencaharian Nelayan Kerang Hijau di Cilincing
• 12 jam lalukompas.com
thumb
8 Penyebab Kiprok Motor Matic Rusak
• 5 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Harga Komoditas Klaten Hari Ini: Cabai dan Telur Mulai Melandai
• 12 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Pemkot Cimahi Nantikan Pembangunan Underpass yang Dijanjkan Dedi Mulyadi
• 4 jam lalurepublika.co.id
Berhasil disimpan.