Jakarta, CNBC Indonesia
Jakarta, CNBC Indonesia - Presiden Korea Selatan Lee Jae Myung dan Perdana Menteri Jepang Sanae Takaichi bertemu di Jepang pada Selasa, 13 Januari. Kedua pemimpin menegaskan komitmen untuk memperkuat hubungan bilateral di bidang keamanan dan ekonomi di tengah dinamika geopolitik kawasan yang kian bergejolak.
Selengkapnya dalam program Evening Up CNBC Indonesia (Selasa, 13/01/2026) berikut ini.



