Libur Panjang Isra Mi’raj, Gerbang Tol Pasteur Bandung Padat Kendaraan Wisatawan

okezone.com
9 jam lalu
Cover Berita

BANDUNG – Arus lalu lintas kendaraan wisatawan yang memasuki Kota Bandung, Jawa Barat, mengalami kepadatan dan kemacetan panjang menjelang libur panjang perayaan Isra Mi’raj. Kepadatan terpantau di Gerbang Tol Pasteur, pada Kamis (15/1/2026) malam.

Pantauan Okezone di lapangan menunjukkan antrean kendaraan sudah terjadi sejak sebelum Gerbang Tol Pasteur hingga keluar gerbang tol, terutama kendaraan yang mengarah ke sejumlah destinasi wisata di wilayah Bandung Raya. 

Baca Juga :
Terendam Banjir, Tol Arah Bandara Soekarno Hatta Macet Parah Pagi Ini

Arus kendaraan tampak padat merayap sejak kawasan Simpang Dr. Djunjunan hingga Gerbang Tol Pasteur dengan panjang antrean mencapai sekitar tiga kilometer.

Kepadatan lalu lintas ini didominasi oleh kendaraan pribadi asal luar Kota Bandung, yang mayoritas berpelat nomor luar daerah atau letter B. Banyaknya kendaraan yang masuk membuat arus lalu lintas tersendat dan menyebabkan waktu tempuh menjadi lebih lama.

 

Baca Juga :
Genangan Surut, Lalu Lintas di Kawasan Mampang Macet Sore Ini


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Gejolak Global Jadi Risiko Utama, Ini Strategi Bank Mandiri Hadapi 2026
• 17 jam laluidxchannel.com
thumb
Wagub Rano Karno: Tiang Monorel Mangkrak di Senayan Bukan Kewenangan Pemprov Jakarta
• 10 jam laluliputan6.com
thumb
Gaya Komuter di Perayaan Artisan Chanel 2026
• 10 jam lalukumparan.com
thumb
Diboncengi Motor Polisi, Menristekdikti Brian Menghadap Prabowo di Istana
• 6 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Libur Isra Mikraj, 37 Ribu Penumpang Tinggalkan Jakarta dengan Kereta Api
• 15 jam lalujpnn.com
Berhasil disimpan.