ANTARA - Tercatat lebih dari 1.100 rumah terdampak bencana akhir November 2025 lalu di Padang, Sumatera Barat. Pada tahap awal masa rehabilitasi dan rekonstruksi, sebanyak 230 unit hunian tetap disiapkan dengan lokasi di Balai Gadang dan Simpang Haru. (Melani Friati/Agha Yuninda Maulana/Suwanti)





