Akibat Akses Internet Terputus, Warga Iran ke Turki Sebentar untuk Online lalu Kembali ke Rumah

kompas.tv
5 jam lalu
Cover Berita

KOMPAS.TV - Sejumlah warga Iran menyeberang ke Turki pada Jumat (16/1/2026) waktu setempat. Namun perjalanan tersebut bukan untuk mengungsi, melainkan untuk mengakses layanan internet yang diblokir sejak awal Januari.

Beberapa pelintas perbatasan di Provinsi Van, Turki Timur, mengaku hanya melakukan perjalanan singkat untuk menghindari pemadaman komunikasi di Iran.

Mereka menyebut akses internet di Iran diblokir sejak 8 Januari lalu, menyusul gelombang demonstrasi nasional yang dipicu oleh memburuknya kondisi ekonomi.

Sebagian warga akan kembali ke Iran setelah selesai menggunakan internet di Turki.

Baca Juga: Protes Nasional Mereda, Iran Peringatkan Amerika Serikat Tak Melakukan Intervensi Militer

#iran #turki #internet 

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV

Tag
  • iran
  • turki
  • internet diblokir
  • demonstrasi iran
  • krisis iran
  • perbatasan iran turki
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Ali Khamenei: Trump Bersalah Atas Korban Jiwa dan Fitnah Bangsa Iran!
• 7 menit laluviva.co.id
thumb
Tarif 0 Persen Ekspor Tuna ke Jepang Resmi Berlaku, Ini Syaratnya
• 4 jam laluidxchannel.com
thumb
India Open 2026 Disorot Dunia: Kotoran Burung di Lapangan hingga Monyet Masuk GOR, Loh Kean Yew Hampir Muntah
• 9 jam laluviva.co.id
thumb
Bantimurung Jadi Posko Pencarian Pesawat ATR Hilang Kontak, Helikopter TNI AU Diterjunkan
• 3 jam lalumerahputih.com
thumb
Pantun Berujung Panas, Elisa Kambu Tantang Narasi Hasyim soal Dana Otsus Papua
• 1 jam laludisway.id
Berhasil disimpan.