JAKARTA, KOMPAS.TV - Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta kembali menggelar lanjutan sidang perkara dugaan korupsi tata kelola minyak mentah di PT Pertamina, Selasa (20/1/2026).
Pada sidang Selasa (20/1/) jaksa berencana menghadirkan saksi untuk mengungkap jalannya dugaan korupsi tata kelola minyak mentah tersebut.
Untuk mengetahui perkembangan sidang selengkapnya, kita akan terhubung dengan tim di lokasi.
#sidangtipikor #pertamina #korupsi
Baca Juga: Menkeu Purbaya Respons Rupiah Melemah Dekati Rp17.000 per Dolar AS | KOMPAS SIANG
Penulis : Jocelyn-Valencia
Sumber : Kompas TV
Tag
- korupsi
- pertamina
- minyak mentah
- riza chalid
- noads




