Polisi Bakal Cek Ulang Klaim Richard Lee Mengaku Sakit Berujung Pemeriksaan Ditunda

liputan6.com
1 jam lalu
Cover Berita

Liputan6.com, Jakarta - Dokter Richard Lee batal dimintai keterangan pada Senin (19/1/2026) kemarin dengan dalih sakit. Pemeriksaan dijadwal ulang pada 4 Februari 2026 mendatang.

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Budi Hermanto, mengatakan pihaknya menghormati alasan itu meski akan diverifikasi lebih lanjut. Salah satunya, dengan bertanya pada dokter yang mengeluarkan surat sakit tersebut.

Advertisement

BACA JUGA: Top 3 News: KPK Sebut Bupati Sudewo Ditangkap Saat OTT di Pati

"Penyidik itu pasti menghormati pasien. Nah, untuk surat yang disampaikan, kami juga akan melakukan klarifikasi, apakah yang bersangkutan benar sehat," kata Budi kepada wartawan, Selasa (20/1/2026).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Menanti Kabar Pramugari Esther Aprilita, Ibunda Berharap Mukjizat Tuhan
• 21 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Manohara Putus Karena Pacar Tidak Setia, Alasan Pasangan Memilih Selingkuh
• 4 jam lalugenpi.co
thumb
Korlantas Polri Resmi Terapkan e-BPKB untuk Mobil Baru 
• 23 jam laluidxchannel.com
thumb
KDM Tangguhkan Izin Usaha di Kawasan Gunung Ciremai
• 5 jam lalubisnis.com
thumb
Pengertian Tabaruk dan Tawasul: Hukum, Dalil, dan Perbedaannya
• 20 jam lalumediaindonesia.com
Berhasil disimpan.