Atlet Mix Martial Arts (MMA) Indonesia membawa pulang empat medali dari Kejuaraan MMA Asia ke-3 di Luzhou, China, pada 9-11 Januari 2026. Prestasi ini meneruskan capaian positif Indonesia sejak gelaran perdana kompetisi tersebut.
Atlet Mix Martial Arts (MMA) Indonesia membawa pulang empat medali dari Kejuaraan MMA Asia ke-3 di Luzhou, China, pada 9-11 Januari 2026. Prestasi ini meneruskan capaian positif Indonesia sejak gelaran perdana kompetisi tersebut.