ANTARA - Di bawah sorot lampu stadion 80th Birthday, Nakhon Ratchasima, Thailand, Rabu (21/1), Tiwa berlari menembus rasa sakit dan keraguan hingga mengantar Indonesia meraih emas di ASEAN Para Games 2025. Kemenangan pada debutnya itu berubah menjadi momen emosional yang sulit dilupakan. (Putri Hanifa/Denno Ramdha Asmara/Rijalul Vikry)



