JAKARTA, KOMPAS.TV - Basarnas kembali mengevakuasi jenazah korban kecelakaan pesawat ATR 42-500 di kawasan Gunung Bulusaraung, Maros, Sulawesi Selatan, pada Jumat (23/1/2026).
Kabasarnas Marsekal Madya TNI Mohammad Syafii turut terjun langsung ke lokasi. Evakuasi jenazah berhasil dilakukan menggunakan helikopter Basarnas.
Tim SAR mengatakan telah menemukan seluruh korban pesawat ATR 42-500.
Video editor: Rizal
#basarnas #pesawatatr #pesawatjatuh
Baca Juga: Detik-Detik Satu Korban Pesawat ATR 42-500 di Jurang Berhasil Dievakuasi Helikopter Basarnas
Penulis : Dian-Septina
Sumber : Kompas TV
Tag
- basarnas
- helikopter basarnas
- pesawat atr 42-500
- pesawat jatuh
- korban pesawat atr
- evakuasi korban pesawat





