Pencarian Korban Pesawat ATR 42-500, Total 11 Kantong Jenazah Ditemukan

okezone.com
3 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA – Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) berhasil menemukan 11 paket kantong jenazah terkait kecelakaan pesawat ATR 42-500 di Sulawesi Selatan.

Kepala Seksi Operasi dan Siaga Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Makassar, Andi Sultan, menjelaskan 11 kantong jenazah tersebut terdiri atas 10 jenazah. Sementara itu, satu kantong jenazah lainnya hanya berisi bagian tubuh (body part).

“Informasi terbaru menyebutkan total temuan di lokasi operasi saat ini berjumlah 10 paket dan satu body part yang masih dalam proses penanganan dan evakuasi oleh tim SAR gabungan,” ujar Andi Sultan, Jumat (23/1/2026).

Baca Juga :
Tim SAR Berjibaku Evakuasi 6 Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500

“Pukul 09.06 WITA paket 9 telah ditemukan dan pukul 09.10 WITA paket 10 telah ditemukan, dan sementara dalam proses evakuasi,” tambahnya.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
TNI Bangun Jembatan Penghubung, Aktivitas Siswa Pangandaran Kembali Normal
• 4 jam lalutvrinews.com
thumb
Pemprov DKI Imbau Perusahaan Terapkan WFH Saat Cuaca Ekstrem
• 11 jam laluidntimes.com
thumb
Bank Sentral Jepang Tahan Suku Bunga di Tengah Ketidakpastian Fiskal Jelang Pemilu
• 8 jam lalubisnis.com
thumb
Titik Lokasi Banjir Jakarta Terparah Pagi Ini di Jakbar dan Jaksel, Warga Wajib Waspada
• 12 jam laludisway.id
thumb
Cuaca Hari Ini Jumat 23 Januari 2026, BMKG: Hujan Diprediksi Guyur Jabodetabek Malam Nanti
• 13 jam laluliputan6.com
Berhasil disimpan.