Ingin Lulus Ujian dari Allah? Ini Kuncinya Menurut Mufti Menk

republika.co.id
2 jam lalu
Cover Berita

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Dai internasional Mufti Menk menegaskan kehidupan manusia, baik Muslim maupun non-Muslim, tidak pernah lepas dari ujian. Kehilangan harta, rasa lapar, sakit, hingga wafatnya orang-orang tercinta merupakan bagian dari sunnatullah yang harus dihadapi dengan kesabaran dan keimanan.

“Mereka mungkin akan pergi, mungkin juga tidak. Itu kehendak Allah. Bagaimana kamu akan menghadapinya? Allah berfirman, bersabarlah,” ujar Mufti Menk di hadapan ribuan jamaah di panggung utama ICE BSD Hall 2, Tangerang, Sabtu (24/1/2026).

Baca Juga
  • Akankah Kejayaan Negara-Negara Barat Runtuh Sebagaimana Soviet: Prediksi Berulang?
  • Dinar Bertuliskan Tauhid dan Kalimat Islami, Benarkah Raja Inggris Offa Rex Masuk Islam?
  • CONNECT 2026 Hadirkan Mufti Menk Hingga Ustadz Khalid Basalamah

Mufti Menk menjelaskan Allah SWT secara tegas menyatakan akan menguji manusia dengan rasa takut, kelaparan, kehilangan harta, jiwa, dan hasil panen. Semua itu, kata dia, bukanlah hukuman, melainkan sarana seleksi keimanan.

Sebagaimana difirmankan Allah SWT:

.rec-desc {padding: 7px !important;}

وَلَنَبْلُوَنَّكُمْ بِشَيْءٍ مِّنَ الْخَوْفِ وَالْجُوْعِ وَنَقْصٍ مِّنَ الْاَمْوَالِ وَالْاَنْفُسِ وَالثَّمَرٰتِۗ وَبَشِّرِ الصّٰبِرِيْنَ

Artinya: “Kami pasti akan mengujimu dengan sedikit ketakutan dan kelaparan, kekurangan harta, jiwa, dan buah-buahan. Sampaikanlah kabar gembira kepada orang-orang yang sabar.” (QS Al-Baqarah [2]:155)

Ia menekankan ujian tidak mengenal status agama, kekayaan, maupun jabatan. Perbedaan seorang mukmin dengan yang lain terletak pada responsnya saat musibah datang.

 

Loading...
.img-follow{width: 22px !important;margin-right: 5px;margin-top: 1px;margin-left: 7px;margin-bottom:4px}
Ikuti Whatsapp Channel Republika
.img-follow {width: 36px !important;margin-right: 5px;margin-top: -10px;margin-left: -18px;margin-bottom: 4px;float: left;} .wa-channel{background: #03e677;color: #FFF !important;height: 35px;display: block;width: 59%;padding-left: 5px;border-radius: 3px;margin: 0 auto;padding-top: 9px;font-weight: bold;font-size: 1.2em;}
Advertisement

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Momentum Ramadan-Idulfitri, OJK Proyeksikan Kredit di Kuartal I 2026 Tumbuh Positif
• 6 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
Anggota DPD RI Dayat El Tegaskan Tak Ada Agenda Perubahan Mekanisme Pemilihan Langsung
• 6 menit lalukompas.tv
thumb
Harga Emas Hari Ini: Galeri24 Melesat Rp 2,91 Juta/Gram, Antam Rp 2,88 Juta
• 13 jam lalukumparan.com
thumb
Tak Kuat Nanjak, Truk di Parungpanjang Bogor Timpa Ruko Pinggir Jalan
• 5 jam laludetik.com
thumb
Airlangga Hartarto Incar Investasi Raksasa Teknologi Global di Sektor Digital Indonesia saat WEF 2026
• 4 jam lalupantau.com
Berhasil disimpan.