Video: 50% Pasokan Dari Impor, Ini Efek Trump ke Bisnis Food Supply

cnbcindonesia.com
2 jam lalu
Cover Berita
Jakarta, CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia- President Director PT Prambanan Kencana, Danny Hidayat Solichin optimistis terhadap prospek dan pengembangan bisnis distribusi bahan makanan Tanah Air di tengah perubahan tren dan selera pasar yang masih sangat dinamis.

Di 2026, PT Prambanan Kencana melihat peluang berlanjutnya tren "western food" dan Plant-based seiring dengan makin terbukanya informasi tren makanan global. Mengambil potensi ini, PT Prambanan Kencana memastikan kesiapan pasokan bahan makanan terkait tren ini seperti pasokan kacang-kacangan hingga minyak zaitun.

Saat ini pasokan bahan makanan industri dan ritel PT Prambanan Kencana masih mengandalkan produk impor hingga 50% sehingga kondisi gejolak global turut mempengaruhi bisnis food supply RI. Oleh karena itu penting bagi Prambanan Kencanan untuk berstrategi dalam menyediakan produk alternatif yang memenuhi kebutuhan pelanggan dengan harga terjangkau.

Seperti apa strategi pengembangan bisnis food supply hadapi gejolak 2026? Selengkapnya simak dialog Maria Katarina dengan President Director PT Prambanan Kencana, Danny Hidayat Solichin dalam Consumer Reports, CNBC Indonesia (Selasa, 20/01/2026)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Beredar Kabar Keluarga Petinggi PKT Zhang Youxia Ditangkap, Perebutan Kekuasaan Elit Partai Komunis Tiongkok Masuk “Spiral Kematian”
• 13 jam laluerabaru.net
thumb
Muncul Lagi Spekulasi soal Memar di Tangan Trump
• 22 jam laludetik.com
thumb
INDOSIAR Siapkan Program Spesial Ramadan 1447 H, dari AKSI 2026 hingga BRI Super League
• 17 jam lalutabloidbintang.com
thumb
Update Banjir Jakarta: 46 RT Masih Tergenang hingga Sabtu Malam
• 9 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Jenazah Capt Andy, Korban Pesawat ATR Akan Dimakamkan di Tigaraksa Tangerang
• 6 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.