Sabo dam, benteng terakhir mitigasi banjir bandang di Batipuh Selatan

antaranews.com
2 jam lalu
Cover Berita
ANTARA - Keberadaan sabo dam yang dibangun pemerintah tahun 2017 di aliran Sungai Batang Malalo, Nagari Guguak Malalo, Kecamatan Batipuh Selatan, Sumatera Barat memberikan manfaat besar dalam mengurangi dampak banjir bandang yang melanda daerah itu pada akhir November 2025 silam. Masyarakat di nagari itu berharap, upaya pemulihan bangunan pengendali sedimen tersebut segera dilakukan sebab keberadaannya sangat bermanfaat dalam menahan sedimen yang terbawa banjir bandang. (Fandi Yogari Saputra/Arif Prada/Roy Rosa Bachtiar)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Insanul Fahmi Ingin Balikan, Wardatina Mawa Beri Pesan untuk Anak: Rumah Kita Sedang Dilanda Badai
• 13 jam lalugrid.id
thumb
BMKG Umumkan Bibit Siklon Tropis 91S Berubah Jadi Siklon Luana, Ini Dampaknya
• 21 jam lalukumparan.com
thumb
Petugas Haji Diminta Jaga Pola Hidup Sehat Selama Ramadhan
• 15 jam lalurepublika.co.id
thumb
Jelang Muktamar NU, Nama Kiai Said Aqil Siradj Digadang-gadang Jadi Rais Aam PBNU
• 14 jam lalurctiplus.com
thumb
Polisi Sebut Tak Ada Tanda Penganiayaan pada Tubuh Lula Lahfah
• 7 jam laludetik.com
Berhasil disimpan.