Venezuela Tuduh Serangan AS untuk Tes Senjata Sonik

idntimes.com
3 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Menteri Pertahanan Venezuela, Vladimir Padrino Lopez mengungkapkan bahwa serangan Amerika Serikat (AS) di negaranya berfungsi untuk uji coba senjata sonik. Ia menyebut bahwa Venezuela adalah korban dari AS. 

“Venezuela adalah korban dari pemboman sistematis senjata mutakhir. Operasi ini mengandalkan kecerdasan buatan dan senjata yang belum pernah digunakan sebelumnya,” tuturnya, dikutip dari The Latin Times, Sabtu (24/1/2026). 

Pernyataan ini disampaikan menyusul keberhasilan AS untuk menangkap mantan Presiden Venezuela, Nicolas Maduro pada awal Januari. Serangan tersebut diketahui sudah menewaskan 32 tentara Kuba. 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Seskab Teddy Bongkar Isi Pertemuan 2,5 Jam Prabowo-Macron, Selaraskan Isu Global di Meja Makan
• 3 jam lalusuara.com
thumb
Henti Jantung Mendadak, Kenali Perbedaannya dengan Serangan Jantung dan Cara Mengatasinya
• 6 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Dua Pengendara Motor Meninggal Tertimpa Pohon Tumbang di Kawasan UGM
• 20 jam lalukumparan.com
thumb
BGN Pastikan Tidak Maksa Sekolah untuk Terima Program MBG 
• 6 jam lalueranasional.com
thumb
BRI Super League: Main di GBLA Tanpa Takut, Luquinhas Yakin PSBS Biak Bisa Menyulitkan Persib
• 15 jam lalubola.com
Berhasil disimpan.