Foto: Momen Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026

kumparan.com
6 jam lalu
Cover Berita

Tunggal putra RI, Alwi Farhan, berhasil menjuarai Indonesia Masters 2026. Di partai final, Alwi mengalahkan wakil Thailand, Panitchaphon Teeraratsakul.

Bertanding di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (25/1), Alwi menang dua gim langsung. Skornya 21-5 dan 21-6. Hanya butuh 25 menit bagi Alwi untuk mengalahkan lawannya.

Ini menjadi gelar juara BWF Super 500 pertama dalam karier Alwi. Sebelumnya, ia hanya pernah menjuarai Indonesia Masters Super 100 2025 dan Macau Open 2025 (Super 300).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Terjerat Kasus Judi, Anggota DPRD Kudus Divonis Kerja Sosial 60 Jam
• 4 jam lalukumparan.com
thumb
Menjawab Tantangan Kelas Menengah, Indonesia Perluas Kesempatan Kerja Terampil ke Pasar Global
• 15 jam lalupantau.com
thumb
Wanita di Deli Serdang Pura-pura Jadi Pelayat, Lalu Curi Uang Duka
• 12 jam lalurealita.co
thumb
Usai Dikritik Keras, Trump Kini Puji Tentara Inggris soal Afghanistan
• 13 jam laludetik.com
thumb
BRI Insurance Perkuat Unit Syariah Lewat Penghargaan Nasional
• 23 jam lalurepublika.co.id
Berhasil disimpan.