Pramono Anung Bidik Konser BTS di JIS Akhir Tahun, Kebut Infrastruktur

idntimes.com
11 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menginstruksikan jajaran pengelola Jakarta International Stadium (JIS) dan PT Pembangunan Jaya Ancol untuk memperbanyak aktivitas di kawasan tersebut seiring dengan perbaikan dan penguatan infrastruktur pendukung.

Pramono mengatakan, dirinya telah meminta Direktur Utama Ancol dan Direktur Utama JIS agar kawasan JIS–Ancol tidak hanya dimanfaatkan sebagai sarana olahraga, tetapi juga sebagai pusat kegiatan berskala besar, termasuk konser musik internasional.

“Selain untuk sarana olahraga, tentunya juga kalau kemudian ada konser-konser besar, apakah itu Bon Jovi, Coldplay. Dan saya tadi minta secara khusus kepada Dirut JIS untuk bisa mengejar BTS tanggal 26–27 Desember yang akan main di Jakarta,” ujar Pramono di JIS, Jakarta Utara, Minggu (25/1/2026).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Harga dan Spesifikasi Yamaha TMAX 560 Terbaru 2026
• 20 jam lalubisnis.com
thumb
Longsor Bandung Barat: 17 Korban Meninggal Dunia, Tim DVI Identifikasi 11 Jenazah
• 8 jam lalutvrinews.com
thumb
BLT dan PKH Cair Mulai Februari, Ini yang Harus Dilakukan Penerima
• 7 jam lalubisnis.com
thumb
17 Alasan Sertifikat Tanah Tidak Diakui Secara Hukum, Pemilik Wajib Tahu
• 6 jam lalukompas.tv
thumb
2.129 Potensi SAR Dikerahkan dalam Operasi Pencarian Longsor di Cisarua Bandung Barat 
• 10 menit laluerabaru.net
Berhasil disimpan.