Blackout! Ibu Kota Greenland Tiba-Tiba Gelap di Tengah Rencana Invasi Trump

kompas.tv
9 jam lalu
Cover Berita

NUUK, KOMPAS.TV – Nuuk, ibu kota Greenland, mengalami pemadaman listrik massal pada Sabtu (24/1/2026).

Dikutip dari Viory, perusahaan energi Nukissiorfiit menyatakan pihaknya tengah “menyelidiki sumber gangguan” dan memulihkan aliran listrik ke jaringan.

Insiden ini terjadi di tengah ketegangan geopolitik terkait pernyataan Presiden AS Donald Trump soal kepentingan Amerika Serikat atas Greenland, meski ketegangan disebut mulai mereda setelah adanya dialog dengan NATO.

Baca Juga: Menlu Sugiono Ungkap Sikap Indonesia soal Trump Ingin Akuisisi Greenland

#greenland #nuuk #trump

Penulis : Aditya-Pramana

Sumber : Kompas TV

Tag
  • greeland
  • listrik
  • donald trump
  • as
  • amerika serikat
  • nuuk
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
IHSG Diprediksi Bergerak Mixed 8.920-9.000, Cek Potensi Cuan Saham MDKA-TLKM
• 12 jam laluidxchannel.com
thumb
Kapolri Sudah Sosialisasi Masif KUHP-KUHAP Baru demi Tingkatkan Pemahaman
• 5 jam laludetik.com
thumb
Kebijakan Digital Tak Pernah Netral: Membaca Kepentingan di Balik Teknologi
• 6 jam lalukumparan.com
thumb
Kementerian Lingkungan Hidup Turunkan Tim Ahli Teliti Lanskap Pascabencana Longsor Cisarua
• 14 jam lalupantau.com
thumb
Fenomenal, MU Hancurkan Arsenal dalam Duel Hujan Gol
• 15 jam laluviva.co.id
Berhasil disimpan.