Fakta Harga Emas Antam Terbaru Januari 2026, Cek Parents!

theasianparent.com
8 jam lalu
Cover Berita

Parents, per 26 Januari 2026, harga emas naik ke angka Rp 2.720.000 per gram. Terkait dengan kenaikan harga ini, ada beberapa fakta harga emas Antam yang perlu Anda ketahui, nih.

Yuk, baca lengkapnya di bawah ini!

Artikel Terkait: 3 Cara Mudah Membeli Emas ANTAM, Aman dan Bebas Ribet! Fakta Harga Emas Antam yang Mulai Turun Lagi

Berikut beberapa hal yang sebaiknya diketahui terkait kenaikan harga emas dan jual beli dari komoditas ini.

1. Harga Emas Antam Terbaru Januari 2025

Parents, berikut rincian harga emas batangan di Antam per 26 Januari 2026. Harga emas Antam terbaru di situs Logam Mulia antara lain:

0.5 gram: Rp1,375,000 1 gram: Rp2,750,000 2 gram: Rp5,490,000 5 gram: Rp13,533,750 10 gram: Rp27,077,500 50 gram: Rp135,427,500 100 gram: Rp270,865,000 500 gram: Rp1,354,365,000 1000 gram: Rp2,708,740,000 Artikel Terkait: 4 kesalahan pengelolaan keuangan keluarga Indonesia yang rentan picu perceraian, begini cara mengatasinya! 2. Kenaikan Emas Disebabkan Banyaknya Permintaan

Kenaikan harga emas ini memiliki pertanda sendiri pada ekonomi. Salah satunya, hal ini disebabkan karena perekonomian sedang ‘sakit’ dan tak menentu.

Kenaikan harga ini sesuai teori permintaan disebabkan karena tingginya minat dan permintaan dari para investor.

Hal ini karena para investor lebih memilih beralih ke emas dibandingkan investasi lain seperti saham dan obligasi.

Artikel Terkait: Jangan terlambat! Ternyata ini usia yang tepat untuk siapkan dana pensiun 3. Saat Harga Emas Naik, Tidak Perlu Buru-buru Menjual Logam Mulia

Terkait dengan kenaikan harga emas ini, bagi Parents yang sudah memilikinya tentu punya pilihan untuk menjual atau menahannya terlebih dahulu.

Namun, disarankan agar masyarakat menahan diri terlebih dahulu untuk menunggu harga yang lebih tinggi.

Bila berbagai faktor pemicu harga emas meningkat masih terjadi.

Bila ingin merealisasikan profit, Anda bisa mencairkannya sebagian.

Sebagiannya lagi bisa dicairkan nanti mengikuti kenaikan harga emas selanjutnya.

5. Logam Mulia Menjadi Pilihan Investasi Aman

Meski kondisi ketidakstabilan ekonomi terjadi, namun kita masih bisa berinvestasi. Hal ini dijelaskan saat sesi IG Live theAsianparent bersama Metta Anggraini, CFP selaku Certified Financial Planner.

“Sebetulnya masih boleh saja melakukan investasi, asalkan kebutuhan sehari-hari dan dana darurat sudah tercukupi,” ujarnya.

Metta menyarankan agar masyarakat tetap memerhatikan risiko dari berinvestasi di kondisi saat ini.

Ia pun menyarankan agar kita mencoba instrumen investasi risiko rendah hingga sedang atau moderat.

Apa contoh dari instrumen investasi ini salah satunya adalah logam mulia. Pilihan lainnya adalah deposito, reksadana pasar uang, reksadana pendapatan tetap, dan olbligasi.

Nah Parents, semoga informasi di atas bisa bermanfaat ya.

***

100 Dolar Berapa Rupiah? Ini Cara Menghitungnya yang Tepat!

50 Dollar Berapa Rupiah? Ini Cara Hitung dan Tips Investasi Dollar

7 Nilai Keuangan ala Keluarga Jepang Agar Sejahtera di Hari Tua


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
BDO Indonesia dan BEI Tegaskan Pentingnya Laporan Keberlanjutan yang Berkualitas
• 23 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
Bisakah Melunasi Utang Puasa Bersamaan dengan Puasa Sunnah agar Pahala Berlipat Ganda? Begini Penjelasan Ulama
• 21 jam lalutvonenews.com
thumb
Kapolri Sigit: Perpol Jabatan Polri Bukan Lawan Putusan MK
• 7 jam lalusuara.com
thumb
Lucky Element Akan Dimakamkan Hari Ini di TPU Jeruk Purut
• 14 jam lalutvonenews.com
thumb
Persib Menang Tipis, Bojan Hodak Fokus Bawa 3 Poin dan Amankan Puncak Klasemen
• 21 jam lalutvonenews.com
Berhasil disimpan.