[FULL] Evakuasi Korban Longsor Cisarua Terus Berlanjut, BNPB Ungkap Kendala di Lapangan

kompas.tv
3 jam lalu
Cover Berita

KOMPAS.TV - Hingga Minggu (25/1/2026) sore, tim SAR berhasil mengevakuasi 25 kantong jenazah korban longsor di Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Sebanyak 11 korban di antaranya telah berhasil diidentifikasi.

Pada Senin (26/1/2026) pagi, pencarian korban longsor kembali dilanjutkan. Lantas, seperti apa mekanisme dan kendala pencarian korban, serta bagaimana penanganan terbaik bagi warga korban longsor yang selamat?

Simak pembahasannya bersama Kepala Pusat Data, Informasi, dan Komunikasi BNPB, Abdul Muhari.

#longsor #jenazah #korban

Baca Juga: Isak Tangis Iringi Pemakaman Prajurit TNI AL Korban Longsor Cisarua Bandung Barat

 

Penulis : Jocelyn-Valencia

Sumber : Kompas TV

Tag
  • Tim sar
  • bnpb
  • jenazah
  • noads
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Warga AS Tewas Ditembak Agen ICE, Operasi Imigrasi Trump Disorot
• 13 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Kapolri Kutip Survei Gallup soal Masyarakat Indonesia Aman Beraktivitas Malam
• 16 jam lalukumparan.com
thumb
Kenapa Shayne Pattynama Direkrut oleh Persija Jakarta? Mauricio Souza Buka Suara, Begini Alasannya
• 2 jam lalutvonenews.com
thumb
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Hambalang, Bahas Keamanan Nasional dan Kinerja Satgas TNI
• 7 jam lalupantau.com
thumb
Purbaya Minta Pedagang Kripto Wajib Lapor Aset dan Transaksi Tahun Depan
• 19 jam lalucnbcindonesia.com
Berhasil disimpan.