Thomas Djiwandono Terpilih Jadi Deputi Gubernur BI, Komisi XI DPR : Bisa Diterima Semua Parpol

kompas.tv
6 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi XI DPR RI menetapkan Thomas Djiwandono sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia. Thomas akan menggantikan deputi sebelumnya, Judha Agung, yang telah mengundurkan diri.

Dalam fit and proper test di Komisi XI DPR RI, Thomas Djiwandono berhasil menyingkirkan dua kandidat lainnya, Dicky Kartikoyono dan Solikin M. Juhro. Ketua Komisi XI DPR RI Misbakhun menyatakan salah satu pertimbangannya adalah visi serta figur Thomas yang bisa diterima semua partai politik.

Baca Juga: Menkeu Purbaya Dukung Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI, Tegaskan Indepensi TerjagaI

#thomasdjiwandono #prabowo #dpr #bi 

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV

Tag
  • keponakan prabowo
  • thomas djiwandono
  • bank indonesia
  • deputi gubernur bi
  • komisi xi dpr
  • fit and proper test
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pemerintah Soroti Banjir dan Longsor Cisarua, Dorong Penanganan Terpadu dari Hulu ke Hilir
• 14 jam lalupantau.com
thumb
Eggi Sudjana-Damai Hari Laporkan Roy Suryo dan Pengacaranya ke Polda Metro
• 13 jam lalukumparan.com
thumb
Beri Kepastian bagi Dunia Usaha, AHY Usul Perpres Baru Terkait Penerapan Bioavtur
• 4 jam laluidxchannel.com
thumb
Presiden Prabowo Gelar Ratas di Hambalang, Evaluasi Progres Program Strategis Nasional
• 16 jam lalumatamata.com
thumb
Harga Emas Antam, UBS dan Galeri 24 di Pegadaian Hari Ini Selasa, 27 Januari 2026
• 5 menit lalubisnis.com
Berhasil disimpan.