Waspada! BMKG Peringatkan Potensi Hujan Sedang hingga Lebat di Jabodetabek | KOMPAS SIANG

kompas.tv
1 jam lalu
Cover Berita

KOMPAS.TV - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang diperkirakan melanda kawasan Jabodetabek hingga akhir Januari 2026.

Wilayah yang terdampak meliputi sebagian besar Jakarta, Kabupaten dan Kota Tangerang, Kabupaten dan Kota Bekasi, Kabupaten dan Kota Bogor, hingga Depok.

Prakirawan cuaca BMKG menyampaikan bahwa pada periode 30 Januari hingga 2 Februari diprediksi terjadi hujan dengan intensitas ringan hingga sedang di wilayah Jabodetabek.

BMKG juga mengimbau masyarakat untuk mewaspadai potensi hujan disertai angin kencang yang diperkirakan berlangsung selama tiga hari ke depan.

Baca Juga: BMKG: Jakarta Hujan Seharian, Cek Titik Basah Pagi hingga Malam di 6 Wilayah Ini

#bmkg #hujan #jabodetabek #cuacaekstrem

Penulis : Tesalonika-Ajeng

Sumber : Kompas TV

Tag
  • bmkg
  • cuaca ekstrem
  • hujan lebat
  • jabodetabek
  • hujan jakarta
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Menaker Bersama Seskab Tinjau Program Magang Nasional di Paragon
• 16 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Penelitian Sebut Aktivitas Fisik Rekreasi Sejak Dini Kurangi Risiko Kanker Payudara
• 54 menit lalusuarasurabaya.net
thumb
Bau Semakin Menyengat, Aktivitas Truk RDF Rorotan Diblokade Warga
• 23 jam lalukompas.com
thumb
Posisi Klasemen Krusial, PSG Siap Hajar Newcastle di Parc des Princes
• 11 jam lalutvonenews.com
thumb
Polairud Polres Meranti Bersih-bersih Pantai, Ajak Warga Jaga Ekosistem Laut
• 19 jam laludetik.com
Berhasil disimpan.