Debat Panas! Pasha Ungu Interupsi Veronica Tan saat Jelaskan Kinerja Kementerian PPPA

okezone.com
2 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA - Anggota Komisi VIII DPR RI, Sigit Purnomo alias Pasha Ungu berdebat dengan Wakil Menteri PPPA Veronica Tan, saat Rapat Kerja (Raker) Komisi VIII DPR RI bersama Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) di Kompleks Parlemen Jakarta.

Momen itu terjadi kala Veronica menjelaskan capaian kementeriannya. Ia juga menjelaskan sejumlah program yang telah dijalankan oleh Kementerian PPPA, seperti perlindungan dan pemberdayaan.

"Perspektif perempuan itu tidak, bukan hanya kerjaan kementerian PPA saja," ungkap Veronica dikutip, Rabu (28/1/2026).

Baca Juga :
DPR RI Apresiasi Capaian Indonesia di SEA Games dan ASEAN Para Games 2025

Setelah itu, Pasha menginterupsi. Ia mengaku tak paham dengan penjelasan Veronica dan soroti efektivitas kinerja Kementerian PPPA. Menurutnya, apa yang telah dilakukan Kementerian PPPA sama dengan Komnas Perempuan.

"Dari tadi ini kita bicara perlindungan hukum, pendampingan hukum, advokat, ini sebenarnya makanya tadi saya bilang ini polres atau apa? Loh, apa bedanya dengan Komnas Perempuan? Sama juga penegakan hak asasi manusia, penegakan hukum, dan lain sebagainya," ujar Pasha.

 

Baca Juga :
Paripurna DPR Tetapkan Polri Tak Di bawah Kementerian, Ini 8 Poin yang Disepakati 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Masuk Kabinet
• 12 jam lalukompas.id
thumb
Wakil Menteri India Tewas dalam Kecelakaan Pesawat, Penyebab Masih Diselidiki
• 5 jam laluharianfajar
thumb
5 Berita Populer: Reza Arap Diperiksa; Barbuk Lula Lahfah
• 16 jam lalukumparan.com
thumb
Soal Desakan Pelucutan Senjata, Hamas: Kami tidak akan Tunduk pada Musuh yang Kejam Ini
• 14 jam lalurepublika.co.id
thumb
1,5 Juta Vaksin akan Dikirim ke Jatim untuk Mengatasi Wabah PMK Hewan Ternak
• 8 jam lalusuarasurabaya.net
Berhasil disimpan.