Liga Champions: 5 Wakil Inggris Otomatis Lolos 16 Besar, PSG & Madrid ke Playoff

kumparan.com
4 jam lalu
Cover Berita

Fase Liga Liga Champions sudah selesai digelar. Delapan klub sudah memastikan lolos ke babak 16 besar dan ada 16 klub yang masih harus berjuang di babak playoff.

Dua finalis musim lalu yakni PSG dan Inter Milan harus lewati babak playoff. PSG duduk di posisi 11 dengan 14 poin. Sementara, Inter Milan ada di posisi 10 dengan 15 angka.

Raksasa Spanyol yakni Real Madrid juga harus lewati playoff. Kylian Mbappe dan kolega ada di posisi sembilan dengan 15 poin.

Inggris mengirim lima wakil untuk lolos langsung ke 16 besar. Arsenal, Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Man City memastikan tempat di 16 besar.

Berikut Klasemen akhir Liga Champions Musim ini:

1. Arsenal — 24 poin

2. Bayern Munich — 21 poin

3. Liverpool — 18 poin

4. Tottenham Hotspur — 17 poin

5. Barcelona — 16 poin

6. Chelsea — 16 poin

7. Sporting CP — 16 poin

8. Manchester City — 16 poin

9. Real Madrid — 15 poin

10. Inter Milan — 15 poin

11. Paris Saint-Germain — 14 poin

12. Newcastle United — 14 poin

13. Juventus — 13 poin

14. Atletico Madrid — 13 poin

15. Atalanta — 13 poin

16. Bayer Leverkusen — 12 poin

17. Borussia Dortmund — 11 poin

18. Olympiacos — 11 poin

19. Club Brugge — 10 poin

20. Galatasaray — 10 poin

21. AS Monaco — 10 poin

22. Qarabağ — 10 poin

23. Bodo/Glimt — 9 poin

24. Benfica — 9 poin


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Komisi III DPR Desak Kasus Jambret Mati Karena Dikejar Hogi Minaya Dihentikan, Bukan Restorative Justice
• 17 jam lalumerahputih.com
thumb
Viral Pasutri Merokok di Motor Sambil Bawa Bayi di Palmerah, Berujung Keributan
• 23 jam lalugenpi.co
thumb
PP HIMMAH Nilai Penempatan Polri di Bawah Presiden Paling Ideal Jaga Netralitas dan NKRI
• 23 jam lalujpnn.com
thumb
Jelang Ramadhan, Pemerintah Prioritaskan Pemulihan Akses Air Bersih di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
• 19 jam lalupantau.com
thumb
Jadi Jalur Pelayaran Strategis, KEK Tanjung Sauh Diyakini Bisa Dorong Pertumbuhan Ekonomi RI
• 20 jam laluviva.co.id
Berhasil disimpan.