Prediksi BRI Super League Persis Vs Persib: Duel Penuh Ambisi

bola.com
7 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Solo - Persis Solo bakal menjalani laga krusial saat menjamu Persib Bandung pada pekan ke-19 BRI Super League 2025/2026. 

Duel sarat gengsi antara Persis Solo kontra Persib ini akan digelar di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (31/1/2026) sore WIB.

Advertisement
BACA JUGA: Ulasan Performa Pemain Anyar Persib: dari Saddil Ramdani hingga Layvin Kurzawa

Bertindak sebagai tuan rumah, Laskar Sambernyawa, julukan Persis Solo datang dengan tekad kuat untuk memperbaiki posisi di klasemen sementara pada putaran kedua musim ini. 

Ambisi itu tak main-main. Manajemen Persis bergerak cepat dengan mendatangkan sejumlah pemain asing baru atas rekomendasi pelatih Milomir Seslija, menyusul hengkangnya Gervane Kastaneer dan Jordy Tutuarima.

Pertarungan Persis Solo kontra Persib Bandung ini dipastikan berlangsung panas dan menarik. Pasalnya, Persis Solo tengah berjuang untuk menjauh dari zona degradasi.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Baru Keluar dari RS, Inul Daratista Kembali Ambruk Dilarikan ke Rumah Sakit, Ngaku Nyeri Hebat Pada Bagian Tubuh Ini
• 22 jam lalugrid.id
thumb
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi
• 16 jam lalutvonenews.com
thumb
Prime Kumite Championship 3 Hadirkan 13 Laga Sengit Para Petarung Profesional
• 11 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Pengamat: Pasar butuh kejelasan arah usai mundurnya petinggi OJK-BEI
• 6 jam laluantaranews.com
thumb
Catat! Tak Semua UMKM Bisa Jadi Pemasok MBG, Ini Alasannya
• 17 jam lalubisnis.com
Berhasil disimpan.