Rahasia Awet Muda Anne Hathaway di Usia 40-an

beautynesia.id
2 hari lalu
Cover Berita

Anne Hathaway dikenal sebagai salah satu aktris Hollywood yang pesonanya seakan tak pernah pudar. Selama lebih dari dua dekade berkarier, wajahnya tetap segar dan penampilannya selalu memesona di usianya yang kini menginjak 40-an, sehingga membuat banyak orang penasaran dengan rahasia awet muda Anne Hathaway itu.

Pesonanya sendiri bukan hanya berkat bakat aktingnya yang luar biasa, tetapi juga bagaimana ia merawat diri, menjaga kesehatan, serta memilih gaya hidup yang mendukung perjalanan panjangnya di dunia hiburan.

Lalu, apa sebenarnya yang membuat Anne Hathaway tetap tampak muda meskipun sudah 20 tahun berkarya di layar lebar? Yuk, kita bahas tips kecantikan Anne Hathaway lebih dalam lewat artikel yang dilansir dari Hello Magazine berikut!

Memperhatikan Nutrisi

Rahasia awet muda Anne Hathaway ternyata berakar pada kebiasaannya menjaga asupan nutrisi/Foto: Instagram/annehathaway

Anne Hathaway sadar betapa pentingnya menjaga pola makan. Ia mengakui bahwa ketika memasuki usia 40-an, kebutuhan tubuhnya sehingga harus mendukung dirinya dengan cara yang berbeda dari sebelumnya.

Sambil bercanda, Anne juga mengatakan andai bisa kembali ke masa mudanya, ia ingin menasihati dirinya yang berusia 25 tahun—yang dulu merasa bisa santai tanpa usaha untuk menjaga nutrisi. Andai bisa, ia ingin berkata pada dirinya di masa muda bahwa ada dunia lain yang belum ia kenal, dan dunia itu, bisa sesederhana rajin mengonsumsi alpukat sejak dini.

(naq/naq)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Sensasi Kuliner Muslim China Otentik, Lan Zhou Mee Tarik Hadir Perdana di Indonesia
• 7 jam lalutabloidbintang.com
thumb
270 Ribu Wisatawan Padati IKN Selama Nataru, Okupansi Hotel Hampir 100 Persen | KOMPAS SIANG
• 7 jam lalukompas.tv
thumb
12 Jenis Kartu Kredit BNI dan Cara Menaikkan Limitnya
• 7 jam lalubisnis.com
thumb
Buka Pintu Damai, Ade Tya Masih Tunggu Permintaan Maaf Dearly Joshua
• 9 menit laluinsertlive.com
thumb
Saksi Tepis Dakwaan Jaksa soal Kongkalikong Penyewaan Kapal dan Pengadaan Minyak Pertamina
• 22 jam lalusuara.com
Berhasil disimpan.