Kompetisi Patung Es Harbin, Seniman Dunia Berlomba di Tengah Dingin | SAPA SIANG

kompas.tv
1 hari lalu
Cover Berita

KOMPAS.TV - Setiap bulan Januari, pemandangan unik sekaligus indah terjadi di Kota Harbin yang dingin, di timur laut Tiongkok. Para pemahat berkumpul di kota tersebut untuk bersaing memperebutkan gelar patung es terbaik tahun ini.

Saat matahari terbenam, cahaya keemasan memancar di atas patung-patung es yang belum selesai, menembus kepulan uap putih di udara dingin.

Di tengah cahaya matahari yang kian memudar, para seniman berlomba dengan waktu untuk mentransfer ide-ide mereka ke dalam balok-balok es padat.

Kompetisi patung es tahun ini di Harbin, timur laut Tiongkok, diikuti oleh 76 seniman dari 12 negara.

Para peserta memulai proses pemahatan dari nol, masing-masing mengerjakan balok es setinggi dua meter, lebar dua meter, dan tebal 50 sentimeter.

#januari #tiongkok #es

Baca Juga: Sensasi Es Kacang Hijau Legendaris di Kandat Kediri, Laris 200 Porsi Sehari | SAPA SIANG

 

Penulis : Jocelyn-Valencia

Sumber : Kompas TV

Tag
  • harbin
  • es
  • januari
  • noads
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Hari ini, Richard Lee Bakal Diperiksa Sebagai Tersangka di Polda Metro
• 2 jam lalutvonenews.com
thumb
Pigai Ingin Kata Reformasi Harus Hilang, ini Alasannya
• 23 jam lalukumparan.com
thumb
Dari Rugi Menuju Laba: Prospek Saham KFC (FAST) 2026 Usai Reli 2025
• 1 jam lalubisnis.com
thumb
Harta Karun Baru Jadi Rebutan Dunia, Rakyat Makin Menderita
• 11 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
AS Ancam Jadikan Mendagri Venezuela Target Utama usai Penangkapan Maduro
• 3 jam lalumetrotvnews.com
Berhasil disimpan.