IHSG Ditutup Melemah 0,22 Persen ke Level 8.925, MHKI hingga INPC Jadi Beban

kumparan.com
22 jam lalu
Cover Berita

IHSG ditutup di zona merah pada perdagangan Kamis (8/1). IHSG terpangkas 19,342 poin atau melemah 0,22 persen ke level 8.925,471. Sepanjang hari ini, indeks sempat menyentuh level tertinggi di 9.002,920 dan level terendah di 8.918,405.

Nilai transaksi pada penutupan pasar tercatat sebesar Rp 29,020 triliun dengan volume perdagangan mencapai 55,078 miliar saham.

Frekuensi transaksi tercatat sebanyak 3.842.407 kali. Sebanyak 302 saham menguat, 370 saham melemah, dan 138 saham berakhir stagnan.

Kapitalisasi pasar Bursa Efek Indonesia pada akhir perdagangan tercatat sebesar Rp 16.332,871 triliun. Adapun rupiah pada sore ini melemah 0,11 persen ke level Rp 16.798 per dolar AS.

Adapun deretan saham yang masuk dalam jajaran top losers pada penutupan hari ini antara lain:

Berikut kondisi bursa saham Asia sore ini:


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Bisa Pakai RPL! Pengalaman Kerja Langsung Jadi SKS di S2 UNS
• 22 jam lalumedcom.id
thumb
Internet Iran Padam di Tengah Gelombang Demonstrasi
• 1 jam lalukumparan.com
thumb
Dokter Kamelia Sebut Ammar Zoni Ingin Mati di Penjara, Sekarang Berubah
• 4 jam lalugenpi.co
thumb
Kasus Diplomat Arya Daru Selesai, Polda Metro Jaya Akhiri Penyelidikan
• 3 jam lalubisnis.com
thumb
Respon Ibunda Salshabilla Adriani Usai Ibrahim Risyad Disebut Red Flag
• 15 menit lalucumicumi.com
Berhasil disimpan.