KPK Tangkap Pegawai Pajak Jakut, Sita Ratusan Juta Rupiah dan Mata Uang Asing

okezone.com
17 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar operasi tangkap tangan (OTT) di Jakarta, yang di antaranya menangkap sejumlah pegawai pajak di wilayah Jakarta Utara.

Wakil Ketua KPK, Fitroh Rohcahyanto, menyatakan bahwa dalam operasi tersebut, KPK turut mengamankan barang bukti berupa uang.

Baca Juga :
OTT KPK di Jakut Terkait Suap Pengurangan Nilai Pajak

Ia menyebutkan, nilai uang yang diamankan mencapai ratusan juta rupiah. Selain itu, tim KPK juga menemukan uang dalam bentuk mata uang asing atau valuta asing (valas).

“Belum dihitung secara rinci. Sementara ada ratusan juta rupiah dan juga terdapat uang dalam bentuk valuta asing,” kata Fitroh saat dihubungi, Sabtu (10/1/2026).

Baca Juga :
Breaking News! KPK Gelar OTT di Jakarta Utara, Delapan Orang Ditangkap

Fitroh belum merinci jumlah pasti uang yang diamankan, termasuk jenis mata uang asing yang ditemukan dalam OTT tersebut.

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Soal Aturan Poligami dalam KUHP Baru, Cholil Nafis Anggap Kriminalisasi
• 16 jam lalufajar.co.id
thumb
‎Kepercayaan Diri Tinggi, Mauricio Souza Blak-blakan Persija Jakarta Siap Curi Poin Penuh dari Persib Bandung
• 17 jam lalutvonenews.com
thumb
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026, Siapa yang Diunggulkan Juara Piala Super Spanyol?
• 17 jam lalutvonenews.com
thumb
Ramai-Ramai Raksasa Migas Amankan Tanker Angkut Minyak Venezuela ke AS
• 18 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Warga AS Marah-Serbu Jalanan, Teriak Kecam Tembak Mati Ibu 3 Anak
• 5 jam lalucnbcindonesia.com
Berhasil disimpan.