Jelang Rakernas, Ganjar Tegaskan Sikap PDIP Tak Pernah Berubah soal Pilkada

okezone.com
1 hari lalu
Cover Berita

JAKARTA – Ketua DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Bidang Pemerintahan dan Otonomi Daerah, Ganjar Pranowo, menegaskan hingga pelaksanaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) I yang digelar Sabtu (10/1/2026) hari ini, partainya tetap konsisten mendukung pemilihan kepala daerah (Pilkada) langsung.

“Kita kan sudah jelas ya, beberapa kawan-kawan sudah menyampaikan,” kata Ganjar di sela-sela perayaan HUT ke-53 PDIP dan Rakernas I yang digelar di Beach City International Stadium, Ancol, Jakarta, Sabtu (10/1/2026).

Baca Juga :
Ganjar: Rakernas I PDIP Akan Bahas Isu Kebebasan Bicara hingga Pilkada

“Lalu dengan adanya reformasi, kemudian masyarakat menghendaki itu secara langsung. Kemudian dibuatlah undang-undang,” ujarnya.

Ia menjelaskan, pada awal pembentukan regulasi, sempat terjadi dinamika dalam mekanisme pemilihan. Namun, pada era pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), diterbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perpu) yang kemudian ditetapkan menjadi undang-undang, sehingga pilkada langsung diberlakukan secara nasional.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Dari Kuburan Jakarta hingga Hutan Amazon, Penulis Ini Bagikan Makna Keberagaman
• 3 jam laluviva.co.id
thumb
Review Papa Zola The Movie: Animasi Keluarga yang Menggali Makna Ayah di Balik Humor
• 22 jam lalutvonenews.com
thumb
Ketinggian Air Capai 70 Sentimeter, Status Bendung Lekopancing Waspada
• 9 jam laluharianfajar
thumb
Prediksi Derbi Raksasa Barcelona vs Real Madrid, Head to Head dan Susunan Pemain di Piala Super
• 2 jam lalubisnis.com
thumb
Foto: Ziarah Pramono Anung dan Para Tokoh Betawi ke Makam MH Thamrin
• 12 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.