Jadwal India Open: Jonatan Christie & Lanny/Tria Akan Beraksi

kumparan.com
3 jam lalu
Cover Berita

Sebanyak 2 wakil Indonesia akan bertanding pada hari kedua babak 32 besar India Open 2026 di Indira Gandhi Arena, New Delhi, pada Rabu (14/1). Mereka adalah Jonatan Christie dan Lanny Tria/Amallia Pratiwi.

Jonatan Christie akan menghadapi Jia Heng Jason Teh asal Singapura. Sepanjang 3 pertemuan, Jonatan tak terkalahkan dan diharapkan kembali meraih kemenangan atas Jason.

Di sisi lain, Lanny Tria/Amallia Pratiwi akan langsung menghadapi ujian berat. Mereka akan langsung melawan unggulan pertama asal China, Liu Sheng Shu/Tan Ning.

Indonesia hanya memiliki 4 wakil di India Open 2026. Sebelumnya pada hari pertama, Putri KW dan Sabar Gutama/Reza Pahlevi kompak mengamankan kemenangan atas lawan masing-masing.

Jadwal Wakil RI di India Open 2026

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Jelang Imlek 2026, Ini 5 Hidangan Khas yang Dipercaya Membawa Keberuntungan, Rezeki, dan Kemakmuran
• 22 jam lalugrid.id
thumb
Indeks Satu Data Indonesia Jatim 2025 Melonjak, Peringkat Satu Nasional
• 1 jam lalutvonenews.com
thumb
Jelang Munas X, DPP LDII Kunjungi PP Muhammadiyah untuk Perkuat Sinergi
• 11 jam laluberitajatim.com
thumb
Sering Baca Shalawat tapi Tidak Pernah Shalat, Bagaimana Statusya dalam Islam? Begini Penjelasan Gus Baha
• 4 jam lalutvonenews.com
thumb
Di Acara HUT Bank Sulselbar, Andi Utta: Tidak ada Pengusa Berkembang Tanpa Dukungan Perbankan
• 3 jam laluharianfajar
Berhasil disimpan.