Pengakuan Pelapor Dugaan Penipuan Investasi Kripto Seret Timothy Ronald: Rugi Rp3 M hingga Diancam!

kompas.tv
6 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS.TV – Pelapor dugaan penipuan investasi kripto yang menjerat influencer Timothy Ronald akhirnya buka suara usai menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya, Selasa (13/1/2026).

Korban bernama Younger mengaku mengalami kerugian hingga Rp3 miliar dalam kasus tersebut.

Younger menjelaskan, dirinya tergiur keuntungan investasi kripto hingga 500 persen yang diduga diiming-imingi oleh Timothy.

Ia juga mengungkap adanya dugaan ancaman agar tidak melaporkan kasus tersebut ke pihak berwajib.

Sementara itu, kuasa hukum korban menyebut, selain kliennya, terdapat sekitar 300 orang lain yang diduga menjadi korban investasi kripto Timothy Ronald.

Video Editor: Vila Randita

Penulis : Theo-Reza

Sumber : Kompas TV

Tag
  • timothy ronald
  • investasi kripto
  • kripto
  • polda metro jaya
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Terungkap, Inara Rusli dan Insanul Fahmi Tak Bisa Sahkan Pernikahan Siri karena Aturan Ini
• 18 jam laluinsertlive.com
thumb
Saat Prabowo Resmikan SMA Taruna Nusantara Malang: Sanjung Alumni-Tambah 20 SMA
• 14 jam lalukumparan.com
thumb
Bank BPD Bali dan Askrindo Kolaborasi Perkuat Pelindungan Nasabah
• 2 jam lalumediaindonesia.com
thumb
BNPB Laporkan 1.189 Korban Jiwa Akibat Bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar
• 2 jam laluliputan6.com
thumb
Temukan 8 Ribu Dollar Singapura Di KPP Jakut, KPK Lanjut Geledah DJP Kemenkeu
• 22 jam laludisway.id
Berhasil disimpan.