Terus Melesat, Harga Emas Antam Naik Rp 10.000 Jadi Rp 2.675.000 per Gram

kumparan.com
7 jam lalu
Cover Berita

Harga emas PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau Antam terpantau naik pada perdagangan Kamis (15/1). Seperti yang tertera dalam situs Logam Mulia, harga emas hari ini Rp 2.675.000 per gram. Angka ini naik Rp 10.000 dari harga pada hari Rabu (14/1).

Sementara itu, harga jual kembali atau buyback emas Antam hari ini ada pada angka Rp 2.521.000 per gram.

Dalam PMK Nomor 48 Tahun 2023, konsumen akhir dibebaskan Pajak Penghasilan (PPh) saat membeli emas batangan. Namun, pengusaha emas wajib memungut PPh 22 sebesar 0,25 persen dari harga jual, turun dari aturan sebelumnya sebesar 0,45 persen.

Harga emas ini berlaku di Butik Emas Graha Dipta Pulogadung, Jakarta. Untuk harga emas Antam di gerai penjualan lain bisa berbeda.

Berikut rincian harga emas batangan Antam hari ini:

1 gram: Rp 2.675.000

2 gram: Rp 5.290.000

5 gram: Rp 13.150.000

10 gram: Rp 26.245.000

25 gram: Rp 65.487.000

50 gram: Rp 130.895.000

100 gram: Rp 261.712.000

250 gram: Rp 654.015.000

500 gram: Rp 1.307.820.000

1.000 gram: Rp 2.615.600.000

Emas Galeri24

Harga emas Galeri24 pada Kamis (15/1) di situs resminya terpantau naik ke level Rp 2.692.000 per gram. Sementara harga jual kembali atau buyback tercatat berada pada angka Rp 2.524.000 per gram.

Berikut rincian harga emas di laman resmi Galeri 24 hari ini:

1 gram: Rp 2.692.000

2 gram: Rp 5.303.000

5 gram: Rp 13.159.000

10 gram: Rp 26.248.000

25 gram: Rp 65.457.000

50 gram: Rp 130.811.000

100 gram: Rp 261.492.000

250 gram: Rp 652.126.000

500 gram: Rp 1.304.250.000

1.000 gram: Rp 2.608.499.000


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Otorita IKN Sebut Kunjungan Prabowo Sinyal Percepatan Menuju Ibu Kota Politik 2028
• 20 jam laluidxchannel.com
thumb
Misteri Harta Jurist Tan, Aset 'Tangan Kanan' Nadiem Bakal Dicari Kejagung Meski Buron
• 22 jam lalusuara.com
thumb
IPC Terminal Petikemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs di Sepanjang 2025
• 17 jam laluviva.co.id
thumb
Gus Yaqut Berputar-putar di Eropa Seperti Layangan Putus, Demi Titah Jokowi Hindari Pansus
• 2 jam lalufajar.co.id
thumb
Mengapa Kritik terhadap Presiden Diatur Khusus dalam Hukum Pidana?
• 9 jam lalukompas.com
Berhasil disimpan.