Terungkap Detik-detik Maling Motor Dar Der Dor di Palmerah Dibekuk!

detik.com
8 jam lalu
Cover Berita
Jakarta -

Tiga maling motor yang menembak warga di Palmerah, Jakarta Barat, telah ditangkap polisi. Salah seorang pelaku bernama Vebran Vernando (VV) ditangkap di sebuah homestay kawasan Yogyakarta.

Dilihat dari video yang diterima detikcom, Jumat (16/1/2026), mulanya beberapa polisi mengenakan pakaian biasa tampak berada di sebuah homestay. Polisi mengetuk pintu kamar Vebran dengan menyamar sebagai office boy.

Vebran tak kunjung keluar dari kamarnya. Polisi terus mengetuk pintu dan memanggil dengan sebutan 'Pak' beberapa kali.

Setelah itu, pintu dibuka dan polisi langsung membekuk Vebran. Vebran yang mengenakan kaus berwarna putih tampak tak berkutik.

Vebran lalu dibawa ke kantor Polda Metro Jaya. Vebran tampak tertunduk lesu.

Baca juga: 2 Maling Motor Bersenpi di Jakbar Didor Kakinya karena Melawan Saat Dibekuk




(whn/gbr)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pengacara: Blending BBM Bukan Inisiatif Kerry Adrianto, tapi Permintaan Pelanggan
• 6 jam lalukompas.com
thumb
HDA GO Jadi Solusi Strategis UMKM Kuliner dan Wisata, Ubah Konten TikTok GO Menjadi Banjir Orderan
• 1 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Raksasa Teknologi Siap PHK 1.600 Karyawan, Ini Alasannya
• 19 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Australia Nonaktifkan 4,7 Juta Akun Anak di Bawah 16 Tahun, Langkah Awal Larangan Medsos Ditegakkan Tegas
• 4 jam lalupantau.com
thumb
Malut United Pinjamkan 8 Pemain, Ada Chechu Meneses ke Persik Kediri
• 8 jam lalugenpi.co
Berhasil disimpan.