Ricuh! Tak Terima Pagar Perumahan Dibongkar, Warga dan Satpol PP Saling Dorong | KOMPAS PETANG

kompas.tv
3 jam lalu
Cover Berita

SIDOARJO, KOMPAS.TV - Pembongkaran pagar sebuah perumahan di Sidoarjo, Jawa Timur, ricuh. Kericuhan terjadi saat warga menghadang petugas Satpol PP yang akan melakukan pembongkaran.

Kericuhan tidak terhindarkan saat warga berusaha menghadang 200 personel Satpol PP yang merangsek masuk ke dalam area perumahan untuk melakukan pembongkaran pagar pembatas.

Aksi saling dorong hingga pelemparan kursi terjadi dalam penolakan pembongkaran pagar pembatas.

Akibat peristiwa ini, sejumlah warga terluka.

Sahabat KompasTV, Mulai 1 Februari 2026 KompasTV pindah channel. Dapatkan selalu berita dan informasi terupdate KompasTV, di televisi anda di Channel 11 pada perangkat TV Digital atau Set Top Box. Satu Langkah lebih dekat, satu Langkah makin terpercaya!

Baca Juga: TNI AD Rampungkan Pembangunan Jembatan Bailey di Bireuen Aceh, Bisa Langsung Dilalui Warga

#pembongkaran #perumahan #sidoarjo #ricuh #satpolpp

Penulis : Shinta-Milenia

Sumber : Kompas TV

Tag
  • pagar perumahan
  • satpol pp
  • pembongkaran
  • perumahan sidoarjo
  • ricuh
  • cekcok
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Nonton Live Streaming BRI Super League Pekan Ke-19: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
• 9 jam lalubola.com
thumb
Rektor Unhas Berharap, Kehadiran Peraih Nobel Memberi Inspirasi Civitas untuk Berinovasi
• 6 jam lalueranasional.com
thumb
Mantan Hakim Agung Gayus Lumbuun: Gugatan CMNP terhadap MNC Salah Pihak!
• 16 jam laluokezone.com
thumb
Samsung Raup Pendapatan Rp3.900 Triliun pada 2025, Rekor Tertinggi
• 10 jam laluidxchannel.com
thumb
Saipullah Zulkarnain Ditahan Kejati NTB, Tersangka Ketiga Kasus Dugaan Korupsi Lahan Sirkuit MXGP Samota Rp52 Miliar
• 2 jam lalupantau.com
Berhasil disimpan.