Pengendara menerjang genangan air sisa banjir rob di Jalan R.E Martadinata, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat (2/1/2026), tak jauh dari Jakarta International Stadium.
Warga menyebut pukul 9.30 WIB ketinggian air banjir rob mencapai sekitar 15 cm akibat pasang maksimum air laut, sementara kendaraan harus melaju pelan dan berjalan di pinggir kiri.
Adapun pantauan kumparan pada pukul 14.30 banjir rob sudah surut dan menyisakan genangan. Kendaraan terpantau bisa melaju dengan kecepatan normal.




/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2025%2F09%2F19%2Fb356556d-bb19-475a-a221-52d9080c058a_jpg.jpg)
