Deretan Fakta Unik Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia: Sudah Jadi Bestie sejak 15 Tahun Lalu

bola.com
14 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia telah memiliki pelatih baru, yakni John Herdman. Pria asal Inggris itu resmi diperkenalkan ke publik sebagai juru taktik anyar Skuad Garuda, dengan durasi kontrak dua tahun ke depan.

John Herdman diperkenalkan sebagai pelatih baru Timnas Indonesia di Hotel Mulia, Jakarta, pada Selasa (13/1/2026) pagi WIB. Herdman tidak sendirian dalam acara perkenalan itu.

Advertisement
BACA JUGA: Baru Punya Cesar Meylan, John Herdman Bakal Lengkapi Tim Kepelatihan Timnas Indonesia dalam 2-3 Pekan

Cesar Meylan juga hadir langsung di Hotel Mulia. Sebenarnya siapa sosoknya? Pria asal Kanada itu akan mendampingi John Herdman di Timnas Indonesia sebagai asisten. Ya, dia akan bertanggung jawab pada penanganan kondisi fisik para pemain Tim Garuda.

Yuk simak sejumlah fakta unik tentang Cesar Meyland yang dirangkum Bola.com berikut ini:

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Laras Faizati Divonis Bersalah: Dihukum Pengawasan, Hakim Perintahkan Bebas
• 10 jam lalukumparan.com
thumb
Titik Demo di Jakpus Kamis 15 Januari 2026, Ada Aksi di Gedung DPR
• 13 jam laluliputan6.com
thumb
Keluar Dari Zona Nyaman, Kiki Narendra Banyak Belajar Saat Terjun ke Sinetron
• 3 jam lalugrid.id
thumb
Perang Jersey Adidas, Nike dan Puma di Piala Dunia 2026, Siapa Paling Menyala?
• 5 jam lalubisnis.com
thumb
Duit Nasabah Nyangkut Rp 1,2 T, OJK Lapor Kasus Gagal Bayar PT DSI ke Istana
• 7 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.