John Herdman Senang dengan Situasi Timnas Indonesia yang Belum Pernah Menjuarai Piala AFF 2026: Ayo Bikin Sejarah!

bola.com
1 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Undian babak grup ASEAN Championship 2026 atau Piala AFF 2026 resmi dilakukan di Studio RCTI Plus, Jakarta Barat, Kamis (15/1/2026). Timnas Indonesia menempati Grup A pada ajang tersebut.

Timnas Indonesia akan bersaing dengan empat tim lain di Grup A ASEAN Championship 2026. Mereka adalah Timnas Vietnam, Timnas Singapura, dan pemenang play-off antara Timnas Brunei Darussalam dan Timnas Timor Leste. 

Advertisement
BACA JUGA: Keseruan Drawing Babak Grup ASEAN Championship 2026: Ada Kekecewaan Timnas Indonesia Tidak Satu Grup dengan Malaysia

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman berkomentar mengenai hasil undian ASEAN Championship 2026. Juga fakta bahwa Garuda belum pernah memenangkan turnamen yang dahulu bernama Piala AFF itu. 

Diketahui, Timnas Indonesia pernah enam kali masuk final. Sayangnya, enam laga final itu selalu berakhir sebagai kekalahan untuk Garuda.

"Saya pikir belum pernah memenangkan turnamen adalah hal yang baik bagi pelatih baru. Karena hal terakhir yang Anda inginkan adalah menjadi pelatih yang sudah menang enam kali berturut-turut dan Anda harus pergi untuk memenangkan yang ketujuh," kata John Herdman kepada awak media. 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Bussan Auto Finance Peroleh Fasilitas Pinjaman Berkelanjutan Senilai IDR 300 Miliar dan USD 12 Juta
• 7 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
RUU Perampasan Aset Dibahas DPR Hari Ini, Bukan Hanya Tindak Pidana Korupsi Saja, Pidana ini Juga Bakal Kena
• 2 jam laludisway.id
thumb
Kejagung Tantang Jurist Tan: Jika Tidak Bersalah, Hadir dan Klarifikasi
• 15 jam laludisway.id
thumb
Pahami untuk Meningkatkan Kewaspadaan dan Mitigasi Hadapi Bencana Hidrometeorologi
• 21 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Begini Asal Mula Nama Jalan Palmerah yang Ternyata Berakar dari Masa Kolonial
• 10 jam laluinsertlive.com
Berhasil disimpan.