[FULL] Gubernur NTT Update Pencarian WN Spanyol Korban Kapal Tenggelam: Pencarian Diperpanjang

kompas.tv
2 jam lalu
Cover Berita

NTT, KOMPAS.TV - Tim SAR gabungan kembali melakukan pencarian satu korban hilang insiden tenggelamnya Kapal Putri Sakinah di Labuan Bajo. Memasuki hari ke-13 atau hari terakhir pencarian, tim SAR gabungan memfokuskan pencarian di sekitar perairan selatan Pulau Komodo.

Tinggal satu lagi korban hilang tenggelamnya Kapal Putri Sakinah yang belum ditemukan tim SAR gabungan.

Lalu bagaimana pembaruan pencarian satu lagi WN Spanyol yang merupakan anak dari pelatih Valencia Putri, yang hingga kini belum ditemukan? Kita berbincang dengan Gubernur NTT, Melkiades Laka Lena.

Baca Juga: Hari ke-13 Pencarian Korban Kapal Tenggelam Labuan Bajo, Tinggal 1 Orang Belum Ditemukan

#kapaltenggelam #timsar #pelatihvalencia

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV

Tag
  • kapal putri sakinah
  • kapal tenggelam
  • labuan bajo
  • ntt
  • tim sar gabungan
  • pulau komodo
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
KPK Temukan Rp2,6 Miliar Hasil Jual Beli Jabatan Sudewo
• 9 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Aksi Curanmor di Margorukun Surabaya Digagalkan Warga, Satu Pelaku Diamankan
• 13 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Trump ‘Murka’ Macron Enggan Masuk Dewan Gaza, Ancam Tarif 200 Persen
• 15 jam lalurepublika.co.id
thumb
Dewan Perdamaian Gaza dan Sandiwara Diplomasi Neokolonial
• 19 jam lalukumparan.com
thumb
Ribuan Orang Berunjuk Rasa di London Menentang “Kedutaan Super” Partai Komunis Tiongkok, Para Politisi Serukan Agar Ditolak
• 16 jam laluerabaru.net
Berhasil disimpan.